Wali Kota Ambon Sebut Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak Meningkat pada 2020

KOMPAS.com - Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy mengungkapkan, kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak di wilayahnya meningkat pada 2020. Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Kota Ambon menerima 55 laporan kasus kekerasan terhadap perempuan pada 2020. Sementara dari pada 2021, tercatat 24 laporan kasus kekerasan terhadap perempuan yang...

UNPF dan DPPPA Komitmen Berantas Eksploitasi dan Seksual

Ambon, Marinyonews.com – Guna memberantas masalah eksploitasi anak dan kekerasan seksual terhadap perempuan di Maluku, Uneted Nations Population Find (UNPF) yang fokus menangani persoalan perempuan, bekerjasama dengan Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Provinsi Maluku menggelar lokakarya perlindungan dari eksploitasi dan penyalahgunaan seksual (PEPS). di Hotel Marina Ambon Kamis (28/11/2019)....